Sinopsis:
Setelah latihan pengakuan cinta Enomoto Natsuki dengan Setoguchi Yuu, adik mereka, Enomoto Kotarou dan Setoguchi Hina berjuang untuk mengungkapkan cinta mereka masing-masing kepada orang yang mereka cintai. Pertemuan pertama Hina dengan kakak kelasnya Ayase Koyuki merupakan bencana, dimana mulai saat itu Ayase selalu menyapa dan memberikan senyuman hangatnya kepada Hina.
Awalnya Hina tidak mengerti dengan perasaannya sendiri dan mencoba untuk menyangkalnya, sampai akhirnya Hina menyadari kalau dirinya telah jatuh cinta untuk pertama kalinya. Kotarou yang menyadari kalau Hina jatuh cinta terhadap Ayase membuatnya semakin sulit untuk mengatakan cintanya kepada Hina, dan memutuskan untuk menyembunyikan perasaannya terhadap Hina dan mendukungnya.
Informasi:
- Judul: The Moment You Fall in Love (2016)
- Genre: Animation, Drama, Romance
- Rating: 5.3
- Tahun: 2016
- Negara: Japan
- Durasi: 63 Menit
- Kualitas: Bluray
- Format: .mkv .mp4
- Uploader: Kawanfilm
Link Download: